Hasil Audit Mutu Internal (AMI) Program Studi untuk Tahun Akademik 2022/2023
AMI atas Program Studi untuk Tahun Akademik 2022/2023 diselenggarakan KPM pada 25 Oktober – 10 November 2023. Auditee berjumlah 13 program studi yang terdiri dari Pendidikan Bahasa Inggris, Psikologi, Pendidikan Guru SD, Akuntansi, Manajemen, Teknik Industri, Sistem Informasi, Arsitektur, Informatika, Ilmu Keperawatan & Ners (dua prodi yang pelaksanaan AMI dijadikan satu), Kebidanan (D3), dan Teknologi Laboratorium Medis (D4).
Berikut info grafis hasil AMI Program Studi untuk Tahun Akademik 2022/2023: